Klinik Bina umat yang terletak di Pedukuhan Karanganjir, Desa Sumberarum, Kecamatan Moyudan, Kabupaten Sleman, didirikan dengan semangat untuk mempermudah santri dan masyarakat mendapatkan pelayanan kesehatan yang terjangkau.
Bagi kami bukan semata-mata keuntungan yang akan didapatkannya dalam mendirikan Klinik ini, namun bagaimana kami dapat memberikan pelayanan kesehatan yang bermanfaat bagi semuanya.
VISI
Mewujudkan Lembaga layanan kesehatan yang unggul, terpercaya dan profesional
MISI
- Menjalankan pelayanan kesehatan dengan pelayanan prima dilaksanakan oleh tenaga professional.
- Menyelenggarakan pelayanan kesehatan dengan mengutamakan kepuasan pasien
- Menciptakan lingkungan kerja yang sehat dan harmonis
- Menjadi motor penggerak pembangunan kesehatan
Moto
Memberikan pelayanan terbaik dengan sepenuh hati.
Tenaga Kesehatan
- dr. Ratri Primadiati, M.M.R (dokter umum)
- dr. Arifiana Khusnul Hidayati (dokter umum)
- drg. Cipta Robbi Gunawan (dokter gigi)
- Sri Utami, S.ST (bidan)
- Muhammad Akbar, Amd. Kep
- Sylvia Novitasari, A.Md. Kep
- Poppi Nadia Dewarani, S.Kep
Pelayanan Poli Umum
- Pemeriksaan rawat jalan umum
- Surat keterangan sehat
- Tindakan operasi kecil, seperti : jahit luka, lepas jahitan, insisi mata ikan, medikasi luka, ekstraksi kuku.
- Pemeriksaan lab sederhana (kolesterol, asam urat, gula darah)
Pelayanan Poli Gigi
- Pemeriksaan rutin gigi
- Pembersihan karang gigi
- Tambalan gigi
- Pembuatan dan pemasangan gigi palsu
- Pencabutan gigi
- Pemasangan behel
Pelayanan Bidan
Pemeriksaan kehamilan

Jam Pelayanan (Buka Untuk Umum dan Santri)
- Poli umum
- Senin : 07.00 s.d 21.00
- Selasa : 07.00 s.d 21.00
- Rabu : 07.00 s.d 21.00
- Kamis : 07.00 s.d 21.00
- Jum’at : 08.00 s.d 18.00
- Sabtu : 07.00 s.d 21.00
- Ahad : 08.00 s.d 13.00
- Poli Gigi
- Senin : 15.00 s.d 21.00
- Selasa : 15.00 s.d 21.00
- Rabu : 15.00 s.d 21.00
- Kamis : 15.00 s.d 21.00
- Jum’at : 13.00 s.d 18.00
- Sabtu : 15.00 s.d 21.00
- Ahad : Libur
Lokasi Dan Kontak
Pedukuhan Karanganjir RT 01/RW 15 Desa Sumberarum, Kecamatan Moyudan, Kabupaten Sleman, Yogyakarta.
Telp/WA +628112823409